February 16, 2022
Propeller Starter Kit merupakan suatu paket development tool untuk mikrokontroler multi-core Propeller produksi PARALLAX. Mikrokontroler Propeller yang sudah tertanam pada Propeller Demo Board (include) memungkinkan untuk digunakan sebagai proses pembelajaran maupun perancangan aplikasi yang membutuhkan real-time parallel processing. Sebagai tambahan,Propeller Demo Board sudah dilengkapi dengan fitur dan fasilitas untuk pengembangan aplikasi yang membutuhkan outputberupa audio ataupun video.
Spesifikasi :
Perlengkapan :
Article | File | Desc | date |
---|---|---|---|
No data available in table |